Prediksi Atletico Madrid vs Barcelona
Prediksi Atletico Madrid vs Barcelona
Atletico Madrid akan menjamu Barcelona pada pertandingan leg ke dua perempat final Liga Champions yang berlangsung di Estadio Vicente Calderon pada pukul 01:45 WIB.
Pada pertandinga leg pertama di Nou Camp, Atletico berhasil menahan seri tuan rumah dengan skor 1-1 dimana Atletico unggul terlebih dahulu melalui gol Diego dimenit ke 56 sebelum akhirnya Barcelona merubah skor akhir menjadi 1-1 lewat gol neymar di menit ke 71. Atletico tidak akan di perkuat striker Diego Costa akibat cedera hamstring pada pertandingan Selasa kemarin dan sejauh ini Diego Costa telah mencetak tujuh gol di Liga Champions musim ini.
Pada pertandingan terakhirnya Atletico meraih kemenangan tipis saat melawan Villarreal dengan skor 1-0, sementara Barcelona meraih kemenangan atas Real Betis dengan skor 3-1. Sedangkan dari lima kali pertemuan kedua tim, Atletico lebih diunggulkan dengan mencatat satu kali kemenangan dan empat kali seri. Pertandingan yang berjalan tentu akan seru karena kedua tim sama-sama ingin meraih kemenangan untuk lolos ke babak semi final.
Head to Head Atletico Madrid vs Barcelona :
- 02/04/14 : Barcelona – Atletico Madrid : 1 – 1
- 12/01/14 : Atletico Madrid – Barcelona : 0 – 0
- 29/08/13 : Barcelona – Atletico Madrid : 0 – 0
- 22/08/13 : Atletico Madrid – Barcelona : 1 – 1
- 13/05/13 : Atletico Madrid – Barcelona : 1 – 2
Lima Pertandingan Terakhir Atletico Madrid :
- 05/04/14 : Atletico Madrid – Villarreal : 1 – 0
- 02/04/14 : Barcelona – Atletico Madrid : 1 – 1
- 30/03/14 : Atletico Club – Atletico Madrid : 1 – 2
- 27/03/14 : Atletico Madrid – Granada : 1 – 0
- 23/03/14 : Real Betis – Atletico Madrid : 0 – 2
Lima Pertandingan Terakhir Barcelona :
- 05/04/14 : Barcelona – Real Betis : 3 – 1
- 02/04/14 : Barcelona – Atletico Madrid : 1 – 1
- 29/03/14 : Espanyol – Barcelona : 0 – 1
- 27/03/14 : Barcelona – Celta de Vigo : 3 – 0
- 24/03/14 : Real Madrid – Barcelona : 3 – 4
Prediksi Susunan Pemain Atletico Madrid vs Barcelona :
Atletico Madrid : Courtois, Juanfran, Alderweireld, Godin, Filipe, Koke, Rodriguez, Mario, Garcia, Diego, David Villa
Barcelona : Pinto, Alves, Mascherano, Bartra, Adriano, Sergio, Xavi, Pedro, Iniesta, Messi, Alexis.